Lepas Family Run RSUD Teluk Kuantan, Pjs Bupati Kuansing Dorong Masyarakat Budayakan...
Teluk Kuantan - Penjabat sementara (Pjs) Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) drg. Sri Sadono Mulyanto, M. Han melepas acara Family Run dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke- 60 tahun 2024, di Halaman Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Teluk Kuantan, Sabtu (16/11) pagi. Family Run ini bertujuan untuk mempromosikan gaya...
Baca selengkapnya
Hadiri Debat Publik Pasangan Cabup dan Cawabup Kuansing, Pjs Bupati: Keseluruhan...
Pekanbaru - Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) drg. Sri Sadono Mulyanto, M. Han menghadiri acara Debat Publik Calon Bupati Kuansing dan Calon Wakil Bupati, di Hotel Premier Pekanbaru, Riau, Kamis (14/11) malam. Di acara tersebut, Pjs Bupati Kuansing hadir bersama Forkopimda, Penjabat Sekretaris Daerah (Pj...
Baca selengkapnya
Sampaikan Penyuluhan Motivasi di SMAN 1 Sentajo Raya, Pjs Bupati Kuansing: Hidup Sehat...
Sentajo Raya - Penjabat sementara (Pjs) Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) drg. Sri Sadono Mulyanto, M. Han bersilaturahmi sekaligus memberikan Penyuluhan (Motivasi) tentang pentingnya hidup sehat tanpa narkoba, di SMAN 1 Sentajo Raya, Kamis (14/11) pagi. Kehadiran Pjs Bupati Kuansing, Sri Sadono Mulyanto didampingi oleh Sekretaris...
Baca selengkapnya
Raih Penghargaan PPID Utama Kabupaten/Kota Se-Riau, Pjs Bupati Ajak Perangkat Daerah...
Pekanbaru - Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi (Pemkab Kuansing) meraih penghargaan PPID Utama Kabupaten/Kota dengan peringkat menuju informatif pada Penganugerahan Keterbukaan Informasi Publik, Komisi Informasi (KI) Riau Award tahun 2024. Penghargaan tersebut diserahkan secara langsung oleh Penjabat (Pj)...
Baca selengkapnya
Pjs Bupati Kuansing Buka Pelaksanaan Eazy Passport, Berikan Kemudahan dalam Pembuatan...
Teluk Kuantan - Penjabat sementara (Pjs) Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) drg. Sri Sasono Mulyanto, M. Han membuka secara resmi Pelaksanaan Eazy Passport, di Gedung Pertemuan Narosa Teluk Kuantan, Selasa (12/10) pagi. Pada sambutannya, Pjs Bupati Kuansing, Sri Sadono Mulyanto menyampaikan bahwa Pelayanan Eazy Passport tersebut...
Baca selengkapnya
Peringati Hari Kesehatan Nasional, Pjs Bupati Kuansing: Transformasi Kesehatan Bagian...
Teluk Kuantan - Penjabat sementara (Pjs) Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) drg. Sri Sadono Mulyanto, M. Han bertindak selaku Pembina Upacara dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional Ke- 60 tahun 2024, Selasa (12/10) pagi, di Lapangan Komplek Perkantoran Pemkab Kuansing. Apel bersama tersebut dilaksanakan oleh Dinas...
Baca selengkapnya