Lantik 57 Pj Kades, Bupati Kuansing Berpesan: Jadilah Pemimpin yang Dekat dengan...
Inuman - Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) Dr. H. Suhardiman Amby, MM melantik sebanyak 57 orang Penjabat Kepala Desa (PJ Kades) yang tersebar di Kabupaten Kuantan Singingi, Sabtu (03/08) Siang, di Halaman Balai Datuk Panglimo Dalam, Desa Pulau Panjang Hilir. Pada kesempatan itu, Bupati Kuansing Suhardiman Amby mengatakan bahwa...
Baca selengkapnya
Sebanyak 23 Orang Diberangkatkan Umroh, Bupati Berikan Kepada Orang-orang Terpilih...
Inuman - Sebanyak 23 orang masyarakat Kuantan Singingi (Kuansing) diberangkatkan umroh dan dilepas secara langsung oleh Bupati Kuansing Dr. H. Suhardiman Amby, MM, Sabtu (03/08) Pagi di Halaman Balai Datuk Panglimo Dalam, Desa Pulau Panjang Hilir. 23 jemaah umroh tersebut terdiri dari 17 orang laki-laki dan 6 orang perempuan, dengan...
Baca selengkapnya
Masyarakat Tumpah Ruah Saat Layur Jalur PBB Rantau Kuantan, Bupati Kuansing Jelaskan...
Inuman - Masyarakat Desa Pulau Panjang Hilir, Kecamatan Inuman tumpah tuah saat menghadiri kegiatan Silaturahmi bersama Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) Dr. H. Suhardiman Amby, MM sekaligus Melayur Jalur PBB Rantau Kuantan 2024, Jumat (2/8) malam. Dijelaskan Bupati Kuansing Suhardiman Amby bahwa jalur PBB Rantau Kuantan generasi...
Baca selengkapnya
Buka PD-PKPNU Angkatan Kelima PCNU Kuansing, Bupati Harapkan Sinergitas NU Bersama...
LTD - Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) Dr. H. Suhardiman Amby, MM membuka Pendidikan Dasar - Pendidikan Kader Penggerak Nahdlatul Ulama (PD-PKPNU) Angkatan Ke- V Pimpinan Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Kuantan Singingi. Kegiatan pembukaan PD-PNU berlangsung di Masjid Al Ikhlas Desa Hulu Teso, Kecamatan Logas Tanah Darat,...
Baca selengkapnya
Malam Hiburan Pacu Jalur Kuantan Mudik Berlangsung Meriah, Bupati Kuansing Komitmen...
Kuantan Mudik - Malam hiburan pembukaan Festival Pacu Jalur Kuantan Mudik berlangsung meriah, Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) Dr. H. Suhardiman Amby, MM turut hadir ke tengah-tengah masyarakat yang begitu antusias menyaksikan sejumlah bintang tamu. Terlihat masyarakat Kuansing, khususnya warga Kuantan Mudik memadati area panggung...
Baca selengkapnya
Buka Festival Pacu Jalur Kuantan Mudik, Bupati Kuansing Harapkan Mampu Mendorong...
Kuantan Mudik - Festival Pacu jalur di Kecamatan Kuantan Mudik secara resmi dibuka oleh Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) Dr. H. Suhardiman Amby, MM, di Lapangan Desa Luai, Kamis (01/08) pagi. Festival pacu jalur Kecamatan Kuantan Mudik, berlangsung selama tiga hari, dari tanggal 1-3 Agustus 2024. Ada sebanyak 55 Jalur ikut...
Baca selengkapnya