Layur Jalur Pulau Binjai, Warga Usulkan Pengaspalan Jalan Sepanjang 1,5 KM Ke Bupati
Pulai Binjai - Bupati Kabupaten Kuantan Singingi Drs. H. Suhardiman Amby, Ak., MM menggelar Audiensi untuk menampung aspirasi Masyarakat di Desa Pulau Binjai Kecamatan Kuantan Mudik sekaligus Melaksanakan pelayuran Jalur Soriak Sarumpun Tolang Batutu, Rabu (13/12/2023) malam. Romi Erdius selaku Kepala Desa Pulau Binjai berterimakasih...
Baca selengkapnya
Hadiri Wisuda Uniks, Bupati Harapkan Lahir Amunisi SDM Baru Buat Kuansing
Teluk Kuantan - Universitas Islam Kuantan Singingi (UNIKS) Melaksanakan Wisudah X tahun 2023. UNIKS mewisuda Sebanyak 247 Mahasiswa lulusan yang berasal dari 4 Fakultas dan 12 Program Studi di Gedung Serba Guna (GSG) UNIKS Jln Gatot Subroto Km 7 Kebun Nenas Jake, Selasa (12/12/2023). Turut Hadir dalam acara wisuda Sarjana UNIKS X...
Baca selengkapnya
Sentajo Raya KLB Rubella, Pemkab Siapkan Antisipasi, Masyarakat Di Minta Waspada
Teluk Kuantan - Sehubungan dengan terjadinya Kasus Luar Biasa (KLB) Rubella di Kecamatan Sentajo Raya dan Logas Tanah Darat, Pemerintah Daerah melaksanakan Rapat Koordinasi Kewaspadaan terkait Rubella bertempat di Ruang Multimedia. Senin (11/12/3023) Lokus yang terdeteksinya Rubella ini yakni di Kecamatan Sentajo Raya yaitu Desa...
Baca selengkapnya
Gesa Berdirinya MPP, Pemkab Kuansing Taja Forum Konsultasi Publik
Teluk Kuantan - Pemerintah Daerah Kabupaten Kuantan Singingi dalam hal ini Bupati Drs. H. Suhardiman Amby, Ak. MM diwakilkan oleh Asisten III Sekretariat Daerah Drs. Muradi, M. Si melaksanakan kegiatan Forum Konsultasi Publik Pembentukan dan Penyelenggaraan Mall Pelayanan Publik (MPP) bertempat di Ruang Multimedia, Senin...
Baca selengkapnya
Ketua Umum Dewan Kesenian Kuantan Singingi (DKKS) Lantik Dewan Kesenian Kecamatan (...
Teluk Kuantan - Ketua TIM Penggerak PKK Kab Kuansing yang juga Ketua Umum Dewan Kesenian Kuantan Singingi (DKKS) Hj. Yulia Herma Suhardiman melantik Dewan Kesenian Kecamatan (DKC), Kecamatan Kuantan Tengah, Benai dan Sentajo Raya di Pendopo Rumah Dinas Bupati, Senin (11/12/ 2023). Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi melalui Dinas...
Baca selengkapnya
Disambut Reog dan Randai, Warga Jalur Patah Apresiasi Kehadiran Bupati Suhardiman
Teratak Air Hitam - Bupati Kuantan Singingi H. Suhardiman Amby menggelar Audiensi sekaligus Silaturrahmi dengan masyarakat Desa Jalur Patah Kenegerian Teratak Air Hitam dan Kelurahan Beringin Jaya Kecamatan Sentajo Raya. Bertempat di Lapangan Libuai Desa Jalur Patah. Jumat, (08/12/23). Di desa Jalur Patah Audiensi Bupati disuguhi...
Baca selengkapnya